Sunday, February 15, 2009
Twentyfirst Night - Di Atas Awan
Beranggotakan Yogie (Vocal/ Acoustic Guitar), Aryo (Drum), Joey (Bass), Vicky (Guitar), dan kido (Keyboard). Terbentuk pd tgl 21 Sep 2004 Karir bermusik mrk dimulai tampil di acara-acara prom dan pensi dan Berbagai acara ‘Tribute’ jg pernah mrk jalani sbgai proses mengasah diri. Beberapa prestasi dlm Band Festival jg pernah diraih, sampai kpd ‘The Access – Road to Soundrenaline 2006’ yg merupakan salah satu event musik terbesar di Indonesia. Layaknya ujian, mrk menjadi yg terbaik menyisihkan ratusan band dan berhak tampil di panggung utama Soundrenaline 2006, bersanding bersama musisi-musisi papan atas Indonesia.
Penggarapan album perdana mrk yg diberi judul “Diatas Awan” dilakukan di ORGANIC Labs, studio recording milik Maliq & d’essentials. Hampir 1 tahun materi-materi Twentyfirst Night digodok lewat seleksi ketat Widi Puradiredja sebagai Producer. Twentyfirst Night menawarkan musik Pop dengan sentuhan R&B, Soul, Funk bahkan Jazz, yg mrk namakan “Organic Sound”. Twentyfirst Night mengajak pendengar dan penikmat musik untuk larut ke dalam lyric, melodi ditambah dengan LIVE performance, yg menjadi salah satu kekuatan mereka.
Daftar Track (Klik untuk download):
01. Our Song
02. Tergila
03. Di Atas Awan
04. Mungkin
05. Cinta Mati
06. Virus Asmara (Feat. Maliq & d’Essentials)
07. Bidadari
08. Tak Ada Yang Tak Indah
09. Kembali
10. Coba Sekali Lagi
11. Lemme Rock U
12. Terbaik Untukmu
Share this :
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Testimonials:
Post a Comment
Silahkan berkomentar semau kamu..
Tapi yang sesuai dengan topik yaa...